Pemblokiran Otomatis Google Terhadap Tiga Botnet Palsu

Pemblokiran Otomatis Google Terhadap Tiga Botnet Palsu

Bang Jonie ~ Tanggal 10 Februari kemarin adalah hari security bagi Google, bahkan Google memberikan 2GB kapasitas penyimpanan gratis kepada pengguna Google yang mengisi kuesioner sederhana tentang keamanan di Google Account.

Di sisi jaringan iklan Google mengumumkan telah memblokir secara otomatis lalu lintas dari tiga Botnets palsu, dimana ke tiga Botnets telah menyebabkan 500.000 komputer lebih terinfeksi.

Google mengumumkan mereka sedang meningkatkan dari sisi pertahanan terhadap Botnet yang ada di seluruh sistem iklan Google melalui sebuah fitur baru yang secara otomatis memblokir lalu lintas dari tiga buah iklan teratas yang terindikasi sebagai Botnet palsu. Salah satu manfaat utama dari fitur ini adalah tahan terhadap perubahan yang mungkin terjadi pada perangkat yang terindikasi menghasilkan lalu lintas Botnet.

Apa itu Botnet?

Google menjelaskan bahwa Botnet merupakan pasukan malware yang menginfeksi sejumlah komputer atau sejumlah server dan dikendalikan dari jarak jauh secara remote yang bertujuan untuk meningkatkan jumlah lalu-lintas sebuah web untuk meningkatkan penghasilan dari iklan. Penipuan dengan Botnet ini merupakan ancaman utama bagi anggaran pengiklan, reputasi publisher dan keselamatan konsumen. Ancaman ini sangat besar, mengingat ratusan ribu komputer yang terinfeksi oleh malware digunakan khusus untuk penipuan iklan.

Pemblokiran Otomatis Google Terhadap Tiga Botnet Palsu

Google membuat satu titik untuk memanggil salah satu Botnet bernama Bedep dan serta dua lainnya yang bernama Beetal dan Changthangi.

Lihat juga Google Blokir Situs Dengan Tombol Download Palsu

Sumber forum diskusi Google AdWords Help dan Google+.
SHARE

Unknown

  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
    Blogger Comment

0 comments:

Post a Comment